Menhir : batu tunggal (monolith)
batu besar seperti tiang atau tugu, yangditegakkan di atas tanah, hasil
kebudayaan megalit, sebagai tanda peringatan danlambang arwah nenek moyang
Dolmen : Dolmen adalah meja batu tempat meletakkan sesaji yang
dipersembahkan kepada roh nenek moyang. Di bawah dolmen biasanya sering
ditemukan kubur batu
Sarkofagus : Sarkofagus
adalah suatu tempat untuk menyimpan jenazah. Sarkofagus
umumnya dibuat dari batu.
Waruga : Waruga
adalah kubur atau makam leluhur orang Minahasa yang terbuat dari batu dan terdiri dari dua
bagian. Bagian atas berbentuk segitiga seperti
bubungan rumah dan bagian bawah berbentuk kotak yang bagian tengahnya ada ruang
Perbedaan
Menhir
|
Dolmen
|
Sarkofagus
|
Waruga
|
Batu yang
Bentukny Seperti tiang / tugu , Sebagai tanda peringatan dan lambang
arwah nenek moyang
|
Meja batu , tempat meletakkan Sesajen untuk
roh nenek moyang
|
Tempat menyiman jenazah
|
Kubur / makam leluhur yang terbuat dari
batu , terdiri dari 2 bagian .
|
|
|
|
|
|
|
|
|
ternyata lengkap sekali penjelasannya mengenai sarkofagus,terimakasih banyak ilmunya ya
BalasHapus